Sumba 5 Hari

Pulau Sumba adalah sebuah pulau di Provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia. Luas wilayahnya 10.710 km², dan titik tertingginya Gunung Wanggameti. Sumba berbatasan dengan Sumbawa di sebelah barat laut, Flores di timur laut, Timor di timur, dan Australia di selatan dan tenggara. Selat Sumba terletak di utara pulau ini.

Itinerary

Hari Ke-1:

Penjemputan pada jam kedatangan di Bandara Tambolaka - Makan siang dan check in Hotel Sinar Tambolaka/Hotel Ella - Persiapan tour sunset ke Tanjung Mareha sumba barat daya - Menikmati Sunset dan seascape tanjung mareha - Kembali ke hotel, makan malam dan istirahat

Hari Ke-2:

Sarapan dan persiapan tour ke Danau Waikuri - Berenang di Waikuri Lagoon kurang lebih 2 jam - Makan siang lunch box dan lanjut tour ke Pantai Mandorak - Tour Ratenggaro melihat aktifitas dan rumah adat sumba - Sore wisata ke Pantai Bwanna Sumba - Kembali ke hotel, makan malam dan istirahat

Hari Ke-3:

Sarapan dan persiapan check out hotel - Tour air terjun Lapopu di Sumba Barat - Makan siang dan lanjut perjalanan ke Sumba Timur - Tour Bukit Wairinding Sumba Timur - Check in hotel di Sumba Timure - Sunset di Pantai Walakiri

Hari Ke-4:

Sarapan dihotel dan persiapan tour ke Bukit Tanarara - Tour Savana bukit Tanarara dan Bukit Tenau - Makan siang di Kota Waingapu - Tour Puru Kambera - Kembali ke hotel, makan malam dan istirahat

Hari Ke-5:

Sarapan pagi dan persiapan check out - Menuju Bukit Persaudaraan untuk ambil last foto di Sumba - Berhenti di Souvenir kain Tenun Sumba (jika ada waktu lebih)

Pricelist

2-3 orang : 6.000.000/orang
4-5 orang : 3.500.000/orang
>>6 orang : 3.300.000/orang

Inclusion

• Makan
• Hotel
• Transportasi pribadi
• Tour Leader
• Tour Guide
• Semua tiket wisata
• Air mineral
• Dokumentasi
• Obat – obatan standar

Exclusion

• Tiket pesawat
• Tiket wisata Foreign
• Tip untuk Driver/Tour Leader